LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Dosen Universitas Islam Antarbangsa Malaysia Assoc Prof Dr Sony Zulhuda saat berada di Bandara KLIA, Minggu (24/4/2022).
Sumber :
  • ANTARA

Ini Kisah Para WNI Yang Mudik Dari Kuala Lumpur

Sejumlah warga negara Indonesia (WNI) yang bekerja di Kuala Lumpur, Malaysia, mulai mudik ke tanah air untuk merayakan sepuluh hari terakhir Ramadhan dan Idul Fitri 1443 H di tanah air.

Minggu, 24 April 2022 - 12:14 WIB

Kuala Lumpur, Malaysia - Sejumlah warga negara Indonesia (WNI) yang bekerja di Kuala Lumpur, Malaysia, mulai mudik ke tanah air untuk merayakan sepuluh hari terakhir Ramadhan dan Idul Fitri 1443 H di tanah air.

"Alhamdulillah sudah sampai di rumah. Perjalanan lancar. Bagi kawan-kawan yang mau pulang dan bawa hp yang dibeli di Malaysia silakan daftar IMEI-nya dulu secara dalam jaringan. Jika tidak maka hp tidak bisa digunakan di Indonesia," kata guru sekolah Islam di Kuala Lumpur, Dr Ahmad Fathoni, berbagi pengalaman ketika dihubungi ANTARA, Minggu (24/4/2022). 

Fathoni berangkat dari Kuala Lumpur ke Jakarta pada Sabtu (23/4) pukul 20.45 dengan menggunakan maskapai Malindo Air OD320. Dia menyampaikan kekecewaannya karena roda kopernya hilang dan ada yang retak. "Koper saya hancur. Sepertinya main banting saja," katanya.

Sementara itu, guru Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL) Sulthon Kamal berbagi cerita soal kenyamanan yang ia rasakan ketika naik kereta api dalam rangka mudik dari Kuala Lumpur menuju Pekalongan.

Baca Juga :

"Tempat duduk masih banyak yang kosong, bisa untuk tiduran. Kereta api di Indonesia memang top markotop," ujar Sulthon, yang juga adalah Sekretaris Umum PCIM Malaysia.

Sementara itu Dina Qurniawati, yang mudik ke Surabaya dari Bandara KLIA Kuala Lumpur pada Senin (18/4) lalu, mengatakan perjalanannya untuk mudik kembali ke tanah air lancar.

"Alhamdulillah perjalanan pulang lancar. Hasil PCR saat itu ditanyakan langsung oleh petugas AirAsia di Bandara. Antrean check in-nya perlu kesabaran karena penumpang membeludak. Sedangkan saat tiba di Bandara Juanda lancar," katanya.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tak Terima Anaknya Disebut Pakai Narkoba, Ibunda Chandrika Chika Murka: Saya Tahu Anak Saya

Tak Terima Anaknya Disebut Pakai Narkoba, Ibunda Chandrika Chika Murka: Saya Tahu Anak Saya

Ibunda selebgram Chandrika Chika, Poppy Putry mengaku tak percaya jika anaknya menggunaka narkoba. Ia menyebut kini Chika sedang dalam kondisi down
Caranya Mudah, Tolong Kerjakan Amalan ini kalau Ingin Rezeki Seluas Samudera, Kata Habib Novel Alaydrus Bisa jadi Magnet Rezeki!

Caranya Mudah, Tolong Kerjakan Amalan ini kalau Ingin Rezeki Seluas Samudera, Kata Habib Novel Alaydrus Bisa jadi Magnet Rezeki!

Habib Novel Alaydrus memberikan satu amalan mudah untuk membuat rezeki seluas samudera. Bahkan amalan ini bisa menjadi magnet rezeki. Simak penjelasannya.
5 Alasan Timnas Indonesia U-23 Bisa Tumbangkan Korea Selatan U-23 di Perempat Final Piala Asia U-23

5 Alasan Timnas Indonesia U-23 Bisa Tumbangkan Korea Selatan U-23 di Perempat Final Piala Asia U-23

Timnas Indonesia U-23 punya lima faktor penting bisa mengalahkan Korea Selatan di babak perempat final Piala Asia U-23 2024, berikut ulasannya.
PKS Tunjuk Imam Budi Hartono Maju Pilwalkot Depok

PKS Tunjuk Imam Budi Hartono Maju Pilwalkot Depok

PKS resmi menyerahkan surat rekomendasi kepada Wakil Wali Kota Depok yang juga Ketua DPD PKS Kota Depok Imam Budi Hartono untuk maju sebagai Wali Kota Depok.
Jajaran Komisaris dan Direksi BUMN PT PP Dirombak, Jadi Merger dengan WIKA?

Jajaran Komisaris dan Direksi BUMN PT PP Dirombak, Jadi Merger dengan WIKA?

Melalui Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan, PT PP (Persero) Tbk. melakukan perombakan jajaran komisaris dan direksi pada Rabu (24/4/2024).
Jokowi Dukung Inisiatif Prabowo-Gibran Rangkul Seluruh Komponen

Jokowi Dukung Inisiatif Prabowo-Gibran Rangkul Seluruh Komponen

Presiden Jokowi mendukung inisiatif pasangan capres-cawapres terpilih RI Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka untuk merangkul seluruh komponen.
Trending
Legenda Korea Selatan Ikut Buka Suara Soal Timnas Indonesia, Ikhlas Akui Skuad Shin Tae-yong Kini... 

Legenda Korea Selatan Ikut Buka Suara Soal Timnas Indonesia, Ikhlas Akui Skuad Shin Tae-yong Kini... 

Pemain legenda Korea Selatan berbicara jujur soal Timnas Indonesia, begini kata pemain legendaris tersebut soal Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong saat ini.
Ini yang Terjadi pada Pratama Arhan Jika Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Korea Selatan di Piala Asia U-23

Ini yang Terjadi pada Pratama Arhan Jika Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Korea Selatan di Piala Asia U-23

Pratama Arhan saat ini membela klub asal Korea Selatan, Suwon FC dan bermain di kasta tertinggi Liga Korea, K-League 1. 
Korea Selatan Tak Terkalahkan di Grup B tapi Ketar-ketir Lawan Timnas Indonesia U23, Pelatih Korsel Jujur Akui...

Korea Selatan Tak Terkalahkan di Grup B tapi Ketar-ketir Lawan Timnas Indonesia U23, Pelatih Korsel Jujur Akui...

Begini pengakuan pelatih Korea Selatan U23 yang akan menghadapi Timnas Indonesia U23 asuhan Shin Tae-yong dalam babak perempat final Piala Asia U23 2024 nanti.
Negara-negara Asia Mulai Khawatir Lihat Perkembangan Pesat Timnas Indonesia, Mereka Tak Menyangka Levelnya Sampai Mendekati Belanda Bahkan...

Negara-negara Asia Mulai Khawatir Lihat Perkembangan Pesat Timnas Indonesia, Mereka Tak Menyangka Levelnya Sampai Mendekati Belanda Bahkan...

Negara-negara Asia mulai khawatir dengan kualitas Timnas Indonesia saat ini. Bahkan mereka tak menyangka jika level tim asuhan Shin Tae-yong saat ini sudah
Statistik Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23: Garuda Muda Ungguli Sang Lawan

Statistik Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23: Garuda Muda Ungguli Sang Lawan

Duel statistik Timnas Indonesia dan Korea Selatan jelang pertemuan kedua tim pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024, Jumat (26/04/24) dini hari WIB.
Media Korea Soroti Yolla Yuliana, Seolah Singgung Soal Megawati Kedua di Liga Voli Korea

Media Korea Soroti Yolla Yuliana, Seolah Singgung Soal Megawati Kedua di Liga Voli Korea

Media Korea Selatan, Isplus menyoroti sosok Yolla Yuliana setelah bertekat bergabung di tryout Liga Voli Korea.
Sempat Mengira akan Lawan Australia atau Yordania, Pelatih Korea Selatan Kaget Timnya Bakal Hadapi Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final

Sempat Mengira akan Lawan Australia atau Yordania, Pelatih Korea Selatan Kaget Timnya Bakal Hadapi Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final

Hwang Sun-hong tak menyangka jika lawan yang akan dihadapi Korea Selatan di perempat final Piala Asia U23 justru Timnas Indonesia, bukan Australia atau Yordania
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Siang
13:00 - 14:00
Ngopi (Ngobrol Perihal Iman)
14:00 - 14:30
Manusia Nusantara
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya