LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Asa Bundesliga di Liga Europa
Sumber :
  • bundesliga.com

Bundesliga seru: Asa Bundesliga di Liga Europa

Bundesliga masih menyimpan harapan untuk berbicara lebih jauh di kompetisi Liga Europa musim ini, dua wakilnya RB Leipzig dan Eintracht Frankfurt menjaga peluang untuk menembus babak semifinal.

Jumat, 8 April 2022 - 17:38 WIB

Jakarta - Bundesliga masih menyimpan harapan untuk berbicara lebih jauh di kompetisi Liga Europa musim ini, dua wakilnya RB Leipzig dan Eintracht Frankfurt menjaga peluang untuk menembus babak semifinal.

RB Leipzig menjamu lawan yang sangat berpengalaman di kompetisi eropa dalam beberapa tahun terakhir, Atalanta.  Christopher Nkunku segera memimpin serangan RB Leipzig ke gawang Atalanta yang dijaga Juan Musso, sayangnya sejumlah peluang mash belum bisa menggetarkan gawang Musso.

Sebaliknya, serangan Atalanta di menit 17 membuahkan hasil. Bola dari Davide Zappacosta berhasil dimanfaatkan oleh Luis Muriel, Atalanta memimpin 1-0. RB Leipzig menata ulang serangannya di babak kedua, mereka sukses mengurung pertahanan Atalanta. Di menit 56, wasit memberikan hadiah tendangan penalti untuk RB Leipzig. Andre Silva manu sebagai eksekutor tapi usahanya masih gagal merobek gawang Juan Musso.

Tapi tak lama berselang, sebuah umpan silanh dari sisi kanan pertahanan Atalanta dihalau secara tak sempurna oleh Davide Zappacosta. Skor kemudian berubah menjadi 1-1, angka ini bertahan hingga laga usai. Pasukan Banteng merah masih menjaga harapan mereka di Bergamo nanti, karena sistem gol tandang telah dihapus.

Baca Juga :

Frankfurt tahan Barcelona
Laga seru juga terjadi ketika Eintracht Frankfurt berjumpa Barcelona di Stadion Deutsche Bank Park. Menghadapi lawan yanv memiliki nama besar seperti Barca, Frankfurt tidak nampak gentar. Mereka berhasil menekan sekaligus merepotkan kiper kawakan Marc-Andre Ter Stegen, sayangnya peluang-peluang yang tercipta masih belum berujung gol.

Usaha keras Frankfurt akhirnya membuahkan hasil di awal babak kedua, tendangan keras pemain muda Ansgar Knauff menggoyang gawang Barcelona dengan indah 1-0 untuk tuan rumah. Barca yang sedang naik daun setelah diasah Xavi Hernandez tak tinggal diam.

Pasukan Catalan juga mengirimkan sejumlah seranga berbahaya ke depan gawang Kevin Trapp. Di menit 66, Ferran Torres berhasil menjebol gawang Frankfurt dan menyamakan kedudukan 1-1. Skor ini bertahan hingga laga usai, keduanya akan kembali bertemu di Stadion Nou Camp pekan depan.
(BPI)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kejadian Mengejutkan Pramugari Cantik Setelah Party dengan 11 Pria, Berani-beraninya Mereka Lakukan Hal ini hingga...

Kejadian Mengejutkan Pramugari Cantik Setelah Party dengan 11 Pria, Berani-beraninya Mereka Lakukan Hal ini hingga...

Kasus kematian pramugari cantik asal Filipina, Christine Angelica Dacera bersama 11 teman prianya usai berpesta merayakan tahun baru. Begini kronologinya..
Ada Nuansa Lain di Sidang Sengketa Pilpres, Dikabarkan Pemilu 2024 Meninggalkan PR

Ada Nuansa Lain di Sidang Sengketa Pilpres, Dikabarkan Pemilu 2024 Meninggalkan PR

Ada nuansa lain ketika MK akan memutuskan perkara PHPU Presiden dan Wakil Presiden 2024 ketimbang sengketa pilpres sebelumnya
Siap-siap! Kemensos Buka 40.839 Formasi ASN untuk Tahun 2024

Siap-siap! Kemensos Buka 40.839 Formasi ASN untuk Tahun 2024

Kemensos mengumumkan pihaknya telah membuka formasi untuk Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk tahun ini, adapun totalnya sebanyak 40.839 formasi pada tahun 2024.
Asyik Selfie, WNA Asal China Tewas Terjatuh di Jurang Kawah Ijen karena Terserimpet Rok

Asyik Selfie, WNA Asal China Tewas Terjatuh di Jurang Kawah Ijen karena Terserimpet Rok

Nasib malang menimpa seorang warga negara asing berkebangsaan China. HL (31) meninggal dunia saat berwisata di Taman Wisata Alam (TWA) Kawah Ijen, Sabtu (20/4/2024).
Bentrokan Antarormas di Bandung Polisi Tetapkan Satu Orang Tersangka

Bentrokan Antarormas di Bandung Polisi Tetapkan Satu Orang Tersangka

Polrestabes Bandung menetapkan satu tersangka pada insiden bentrokan antarormas yang terjadi di Jalan Dayang Sumbi, Kota Bandung, satu orang meninggal dunia
Man City Mulai Cari Pengganti Pep Guardiola, Pelatih Klub Kecil Ini Jadi Pilihan

Man City Mulai Cari Pengganti Pep Guardiola, Pelatih Klub Kecil Ini Jadi Pilihan

Manchester City dilaporkan sudah mengincar pelatih Girona Michael sebagai pengganti Pep Guardiola jika pelatih Spanyol tersebut pergi.
Trending
AFC Sampaikan Kabar Pahit untuk Timnas Indonesia U-23, Terancam Gagal Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23?

AFC Sampaikan Kabar Pahit untuk Timnas Indonesia U-23, Terancam Gagal Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23?

AFC memberikan kabar buruk untuk Timnas Indonesia U-23 jelang pertandingan menentukan menghadapi Yordania U-23 di Piala Asia U-23 2024.
Wasit Kesayangan Komang Teguh Akan Pimpin Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Yordania U-23

Wasit Kesayangan Komang Teguh Akan Pimpin Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Yordania U-23

Adalah wasit asal Kuwait, Ammar Ashakanani yang akan didapuk untuk memimpin pertandingan terakhir babak penyisihan Grup A Piala Asia U-23 antara Timnas Indonesia U-23 melawan Yordania U-23. 
Awalnya Jadi Korban Pelecehan Seksual, ART Bernama Icha ini Justru Jadi Ketagihan Berhubungan dengan Majikan, Bahkan Sampai Punya...

Awalnya Jadi Korban Pelecehan Seksual, ART Bernama Icha ini Justru Jadi Ketagihan Berhubungan dengan Majikan, Bahkan Sampai Punya...

Salah seorang mantan ART yang pernah jadi korban pelecehan seksual mengungkapkan kisahnya. Pada Rey Utami, dia bercerita bahwa usai trauma, justru jadi ketagihan
Red Sparks Buktikan Perkataan Megawati Hangestri Benar, Suara Hati Gia soal Duet Barunya di JPE, Terang-terangan Bilang...

Red Sparks Buktikan Perkataan Megawati Hangestri Benar, Suara Hati Gia soal Duet Barunya di JPE, Terang-terangan Bilang...

Pemain Red Sparks buktikan perkataan Megawati Hangestri soal Indonesia ternyata benar dan Giovanna Milana yang puji duet barunya di Proliga Indonesia musim 2024
Erick Thohir Sampaikan Berita Buruk Soal Upaya Naturalisasi Emil Audero, Gagal Bela Timnas Indonesia?

Erick Thohir Sampaikan Berita Buruk Soal Upaya Naturalisasi Emil Audero, Gagal Bela Timnas Indonesia?

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyampaikan kabar buruk soal upaya menaturalisasi kiper keturunan yang kini bermain di Inter Milan, Emil Audero.
Shin Tae-yong Bisa Bernapas Lega, 2 Pemain Abroad Ini akan Bawa Timnas Indonesia U-23 Menang Atas Yordania

Shin Tae-yong Bisa Bernapas Lega, 2 Pemain Abroad Ini akan Bawa Timnas Indonesia U-23 Menang Atas Yordania

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong akhirnya bernapas lega karena dua pemain pentingnya, Justin Hubner dan Ivar Jenner bisa diturunkan saat menghadapi Yordania
3 Rekor Ini Bakal Pecah jika Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Yordania dan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23

3 Rekor Ini Bakal Pecah jika Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Yordania dan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23

Timnas Indonesia U-23 berpotensi mencatatkan tiga rekor sekaligus jika mampu mengalahkan Yordania dan lolos ke babak perempat final Piala Asia U-23.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
Selengkapnya