LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pelaku Pencuri Mesin ATM di Lubuk Linggau Ternyata Oknum Polisi
Sumber :
  • Tim TvOne/Arwin

Pelaku Pencuri Mesin ATM di Lubuk Linggau Ternyata Oknum Polisi

Belum sampai 1 x 24 jam peristiwa pencurian mesin ATM milik Bank BRI yang terletak di Jalan Yos Sudarso, tepatnya di samping kantor Pengadilan Agama Kota Lubuk Linggau, berhasil diungkap jajaran Tim Macan Reskrim Polres Lubuk Linggau, Sumatera Selatan.

Senin, 15 Agustus 2022 - 11:35 WIB

Lubuk Linggau, Sumsel - Belum sampai 1 x 24 jam peristiwa pencurian mesin ATM milik Bank BRI yang terletak di Jalan Yos Sudarso, tepatnya di samping kantor Pengadilan Agama Kota Lubuk Linggau, berhasil diungkap jajaran Tim Macan Reskrim Polres Lubuk Linggau, Sumatera Selatan.

Menurut Polisi, terungkapnya kasus pencurian mesin ATM ini bermula, saat beraksi para pelaku dipergoki warga sekitar karena aksinya dilakukan menjelang pagi dan suasana jalan sedikit ramai.

Bahkan aksi pencurian ini sempat direkam warga, akibat teriakan dan banyaknya warga yang mendekat ke lokasi akhirnya para pelaku kabur dengan meninggalkan mobil pikap dengan nomor polisi BG 1298 AR, beserta satu buah tas ransel yang di dalamnya terdapat 1 buah kaos Polri warna coklat dan 1 unit mesin ATM.

"Ya sebelum 1 x 24 jam kita berhasil mengungkap peristiwa pencurian mesin ATM yang terjadi pada Minggu pagi kemarin, untuk pelaku sebanyak tiga orang satu diantaranya oknum anggota Polri,” ungkap Kapolres Lubuk Linggau, AKBP Harrisandi.

Ditambahkannya, pelaku awalnya mematikan aliran listrik digerai ATM agar kamera pengawas tidak berfungsi, lalu mengikat mesin ATM menggunakan tali seling, selanjutnya ditarik dengan mobil, sehingga mesin ATM tersebut tercabut dan keluar dari gerai.

Baca Juga :

Akibat beban mesin ATM terlalu berat, ketiga pelaku gagal mengangkat mesin ke atas mobil dan akhirnya kabur akibat teriakan dan banyaknya warga yang datang ke lokasi.

Kini satu orang pelaku yang merupakan oknum polisi berinisial MK yang bertugas di Mapolres Empat Lawang telah diamankan di Mapolres Lubuk Linggau untuk diproses lebih lanjut, sementara pelaku lainnya masih dalam pengejaran. (Aza/Nof)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ada Ancaman Bahaya, Bandara Minangkabau Langsung Ditutup

Ada Ancaman Bahaya, Bandara Minangkabau Langsung Ditutup

Kepala Kantor Otoritas Bandara Wilayah VI Megi H. Helmiadi memastikan operasional Bandara Internasional Minangkabau (BIM) ditutup, pada Kamis (28/3/2024).
Info Mudik: Hati-Hati Ada 3.693 Perlintasan Kereta Sebidang, Terbanyak di Jatim

Info Mudik: Hati-Hati Ada 3.693 Perlintasan Kereta Sebidang, Terbanyak di Jatim

Oleh karena itu, Korlantas Polri melakukan antisipasi di 3.693 perlintasan sebidang yang terdapat di sepanjang jalur mudik agar tidak terjadi perlambatan arus lalu lintas.
Ini Penyebab Bencana Longsor yang Porak-porandakan Cipongkor Bandung Barat, Menurut Pakar ITB

Ini Penyebab Bencana Longsor yang Porak-porandakan Cipongkor Bandung Barat, Menurut Pakar ITB

Mekanisme longsor di Kampung Gintung, Kecamatan Cipongkor, berbeda dengan yang terjadi di Kampung Cigombong, Kecamatan Rongga, beberapa waktu lalu.
Prabowo-Gibran Absen Sidang Lanjutan Sengketa Hasil Pilpres, Otto Hasibuan: Gibran Masih Bertugas di Solo

Prabowo-Gibran Absen Sidang Lanjutan Sengketa Hasil Pilpres, Otto Hasibuan: Gibran Masih Bertugas di Solo

Otto Hasibuan mengatakan tak ada kepastian presiden dan wakil presiden terpilih Prabowo dan Gibran Rakabuming hadir di sidang lanjutan sengketa hasil Pemilu.
Adakah Shalat Khusus Malam Lailatul Qadar setelah Tarawih? Buya Yahya Jelaskan Itu Hukumnya...

Adakah Shalat Khusus Malam Lailatul Qadar setelah Tarawih? Buya Yahya Jelaskan Itu Hukumnya...

Buya Yahya jelaskan tentang shalat khusus di malam lailatul qadar, apakah perlu melakukan shalat sunnah khusus di malam Ramadhan agar dapat Lailatul Qadar?
Kemensos Optimalkan Penyaluran Bansos Serta Bangun Kepercayaan Diri Disabilitas

Kemensos Optimalkan Penyaluran Bansos Serta Bangun Kepercayaan Diri Disabilitas

Banyaknya bencana yang terjadi di Kabupaten Bogor menggerakkan Komisi VIII DPR RI  yang didampingi Kementerian Sosial (Kemensos) untuk melaksanakan kunjungan kerja spesifik ke Kabupaten Bogor, Selasa (26/3).
Trending
Walau Shin Tae-yong yang Jadi Pelatih Vietnam, Mustahil Menang Lawan Timnas Indonesia? Legenda Vietnam Bilang...

Walau Shin Tae-yong yang Jadi Pelatih Vietnam, Mustahil Menang Lawan Timnas Indonesia? Legenda Vietnam Bilang...

Mantan pemain Timnas Vietnam buka suara soal kekalahan Vietnam atas Timnas Indonesia, ternyata Vietnam sedang terpuruk walaupun Shin Tae-yong yang jadi pelatih.
Kesuksesan Timnas Indonesia Menghajar Vietnam Dinyinyiri Netizen Malaysia, Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu Disebut...

Kesuksesan Timnas Indonesia Menghajar Vietnam Dinyinyiri Netizen Malaysia, Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu Disebut...

Akun X atau Twitter yang sering membahas sepak bola Malaysia, Onefootball.my nyinyir dengan keberhasilan Timnas Indonesia mengalahkan Vietnam.
Salah Satu Media Terbesar Amerika Soroti Kemenangan Timnas Indonesia Atas Vietnam: Mereka Patut Dipuji!

Salah Satu Media Terbesar Amerika Soroti Kemenangan Timnas Indonesia Atas Vietnam: Mereka Patut Dipuji!

Keberhasilan Timnas Indonesia meraih kemenangan atas Vietnam ikut disorot salah satu media olahraga terbesar di Amerika Serikat, ESPN.
Keputusan Jempolan Jay Idzes Pilih Bela Timnas Indonesia, Padahal Sudah Diiming-imingi Kemewahan Jika Stay di Belanda: Tolak Semua Demi Garuda

Keputusan Jempolan Jay Idzes Pilih Bela Timnas Indonesia, Padahal Sudah Diiming-imingi Kemewahan Jika Stay di Belanda: Tolak Semua Demi Garuda

Di tengah euforia kemenangan fantastis Timnas Indonesia atas Vietnam, nama Jay Idzes turut mencuri perhatian di balik keputusan besarnya berseragam Garuda.
Bukan Philippe Troussier, Ini Penyebab Vietnam Dibantai Timnas Indonesia Menurut Mantan Pemain The Golden Star

Bukan Philippe Troussier, Ini Penyebab Vietnam Dibantai Timnas Indonesia Menurut Mantan Pemain The Golden Star

Philippe Troussier dinilai bukan penyebab utama kekalahan timnas Vietnam dari timnas Indonesia dengan skor 0-3 dalam kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Shin Tae-yong Dibuat Puyeng Usai Bawa Timnas Indonesia Menang Atas Vietnam, Viral di Vietnam Video Ernando Ari Leyeh-Leyeh di Kotak Penalti

Shin Tae-yong Dibuat Puyeng Usai Bawa Timnas Indonesia Menang Atas Vietnam, Viral di Vietnam Video Ernando Ari Leyeh-Leyeh di Kotak Penalti

Berikut ini adalah dua berita paling banyak dibaca. Shin Tae-yong dibuat puyeng usai bawa Timnas Indonesia menang atas Vietnam hingga viral di Vietnam video Ernando Ari leyeh-leyeh di kotak penalti.
Kisah Megawati Hangestri dengan Red Sparks Segera 'Tamat', Segini Uang Gaji yang Bisa Dibawa Pulang Kampung, Jumlahnya...

Kisah Megawati Hangestri dengan Red Sparks Segera 'Tamat', Segini Uang Gaji yang Bisa Dibawa Pulang Kampung, Jumlahnya...

Tim yang diperkuat Megawati Hangestri, Red Sparks, mengakhiri perjalanan mereka di liga Korea setelah kalah dari Pink Spiders di game ke-3 semifinal playoff.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Ngopi (Ngobrol Perihal Iman)
14:00 - 14:30
Manusia Nusantara
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
Selengkapnya