Pengalaman yang diperoleh Lee Ye-dam di setiap pertandingan akan menjadi modal berharga bagi perkembangan kariernya di dunia voli profesional.
Melansir dari Volleybox, Lee Ye-dam merupakan pevoli asli Korea Selatan kelahiran 20 Agustus 2003.
Dengan tinggi badan 185 cm dan berat 75 kg, Lee Ye-dam bermain sebagai middle blocker.
Dara cantik itu mengawali kariernya bersama Hi-Pass sejak 2021/22 hingga 2023/24. Kemudian ia memutuskan untuk hijrah dan bergabung bersama Red Sparks untuk musim 2024/25. (udn)
Load more