Detail Foto - Tangkal Hoaks, DPRD Surabaya Dorong Pemanfaatan Anggaran untuk Literasi Digital
Arif Fathoni, Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Surabaya.
Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya, Arif Fathoni, mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya untuk memaksimalkan pemanfaatan anggaran Rp5 juta per RW. Anggaran tersebut diharapkan dapat difokuskan pada penguatan literasi digital.
- galeri foto