Detail Foto - Natal Katedral Jakarta 2025 Angkat Tema “Allah Hadir untuk Menyelamatkan Keluarga”
Humas Gereja Katedral Jakarta, Susyana Suwadie
Perayaan Natal 2025 di Gereja Katedral Jakarta tak hanya dipenuhi antusiasme ribuan umat, tetapi juga menghadirkan pesan reflektif yang kuat tentang keluarga.
- galeri foto