Detail Foto - Berpacu dengan Waktu, Basarnas Siapkan Skenario Udara dan Darat Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Pagi Ini
Sejumlah anggota Basarnas melakukan pendataan sebelum melaksanakan pencarian pesawat ATR 42-400 di Kelurahan Leang-leang, Kecamatan Bantimurung, Sabtu (17/1).
Basarnas telah menyusun dua skenario utama untuk lanjutkan operasi evakuasi korban jatuhnya pesawat ATR 42-500 di kawasan Bukit Bulusaraung, Sulawesi Selatan.
- galeri foto