Detail Foto - Truk Sumbu Tiga Diminta Patuhi Pembatasan Operasional Selama Nataru 2025
Kemenhub ingatkan truk sumbu tiga patuhi pembatasan operasional selama angkutan libur Natal dan Tahun Baru 2025/2026
Pengemudi dan perusahaan angkutan truk sumbu tiga diminta mematuhi pembatasan operasional sesuai ketentuan selama periode angkutan Natal dan Tahun Baru 2025/2026, demi keselamatan lalu lintas.
- galeri foto