Detail Foto - Proyek RTH Jadi Bancakan, Dua Tersangka Korupsi Lampu Hias Ditahan
Proyek RTH Jadi Bancakan, Dua Tersangka Korupsi Lampu Hias Ditahan
Kejaksaan Negeri Kota Probolinggo melakukan penahanan dua orang tersangka dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi pengadaan lampu hias taman dan ruang terbuka hijau (RTH) pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Probolinggo Tahun Anggaran 2023
- galeri foto