Detail Foto - Natal Nasional PDI Perjuangan di Tapteng, Wujud Gotong Royong dan Kasih di Tengah Duka Bencana
Perayaan Natal Nasional PDIP di Gereja HKBP Hutanabolon, Kecamatan Tukka, Tapteng.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan menggelar perayaan natal nasional bersama masyarakat terdampak bencana di Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), Sumatra Utara.
- galeri foto