Detail Foto - Beratnya Pertahankan Gelar Juara, Megawati Hangestri Buka Suara soal Tekanan Main di Proliga: Ada Beban Tersendiri
Megawati Hangestri akan perkuat Jakarta Pertamina Enduro di Proliga 2026
Megawati Hangestri akhirnya buka suara soal tekanan besar yang kembali ia hadapi setelah memutuskan pulang ke Proliga. Akui lebih berat dibanding di Red Sparks.
- galeri foto