Detail Foto - Dapat Dukungan Presiden Prabowo, Pencak Silat Makin Dekat Menuju Olimpiade
Dapat Dukungan Presiden Prabowo, Pencak Silat Makin Dekat Menuju Olimpiade
Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari mengatakan dukungan langsung Presiden Prabowo Subianto menjadi faktor kunci dalam memperkuat langkah pencak silat menuju pengakuan Komite Olimpiade Internasional (IOC), seiring meningkatnya diplomasi olahraga Indonesia di tingkat global.
- galeri foto