Detail Foto - Lepas dari Tekanan di Babak Pertama India Open 2026, Putri KW Akui Bermain Kurang Sabar saat Hadapi Wakli Kanada
Tunggal Putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani di India Open 2026
Pada babak pertama India Open 2026, wakil Indonesia di sektor tunggal putri yakni Putri Kusuma Wardani harus bersusah payah meraih kemenangan.
- galeri foto