Banjir di Kawasan Rawajati, Pancoran Jakarta Selatan, Senin (8/11/2021)..
Sumber :
  • ANTARA

Banjir di Jakarta, BPBD: 38 RT Tergenang Air

Senin, 8 November 2021 - 15:26 WIB

Kelurahan Kampung Melayu ketinggian 50 sampai dengan 170 cm dengan jumlah 16 RT. Penyebabnya juga luapan Kali Ciliwung. 

"Ada 15 KK dan 65 jiwa yang mengungsi di Aula Kantor Kelurahan Kampung Melayu dan Aula Masjid Ittihadul Ikhwan RW 008," ujarnya.

Sedangkan, Jakarta Selatan terdapat 9 RT terdiri dari Kelurahan Pondok Pinang dengan Ketinggian air 50 sampai 90 cm dengan jumlah 7 RT. Penyebabnya luapan Kali Pesanggrahan. 

(Banjir di Jalan Haji Briti B, Kembangan Selatan, Jakarta Barat, Senin (8/11/2021). Sumber:ANTARA)

Untuk Kelurahan Cipulir ketinggian air 70 cm dengan jumlah 1 RT. Penyebabnya luapan Kali Ciliwung dan curah hujan tinggi. Untuk Kelurahan Bintaro ketinggian 60 cm dengan jumlah 1 RT. Penyebabnya luapan Kali Krukut. (viva/ito)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
09:22
02:07
02:34
04:41
02:33
02:15
Viral