Tim SAR Melakukan Pencarian Wisatawan yang Hilang di Muara Sungan Serang Kulon Progo.
Sumber :
  • Ari Wibowo

Empat Orang Wisatawan Tenggelam di Muara Sungai Serang Kulon Progo, Satu Tewas dan Satu Lainnya Hilang

Kamis, 6 Januari 2022 - 06:04 WIB

 
Rombongan berjumlah 15 orang ini tiba di Pantai Glagah pada pukul 15.00 WIB. Setiba di pantai tersebut rombongan ini kemudian bermain air di kawasan Muara Sungai Serang yang masuk wilayah Glagah. Adapun ke empat korban menyeberang ke sisi timur muara yang saat itu masih dalam kondisi surut. 
 
Kemudian pada sekitar pukul 17.30. WIB ke empat korban hendak balik menyeberang ke sebelah barat, tetapi air ternyata sudah tinggi dan arus sungai dari pasang laut arah makin deras. Namun keempat korban tetap berupaya menyeberang. Walhasil ke empat korban terseret arus. 
 
Aris menjelaskan korban atas nama Ismandi, dan Zulfa Ulil Absa terselamatkan dan dibawa ke RS. Rizki Amalia Temon untuk menjalani perawatan. Sedangkan korban Fatih Deandra Auliaska ditemukan sudah dalam keadaan meninggal dunia dan jasadnya telah dibawa ke RSUD Wates. Untuk korban atas nama Radinka Putri masih dalam pencarian. 
 
Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:15
01:58
06:38
01:04
05:15
09:25
Viral