ilustrasi - pesepedapada uji coba jalan layang non tol (jlnt).
Sumber :
  • ANTARA

Polda Metro Jaya kaji pelaksanaan tilang bagi pesepeda

Selasa, 1 Juni 2021 - 13:48 WIB

“Jadi kami rapat teknis dengan instansi terkait untuk menetukan SOP (Standar Operasional Prosedur) untuk menentukan SOP seperti apa, karena sepeda tidak punya STNK dan SIM, kalau motor kan bias kita STNK nya,” papar Sambodo.

Oleh karena itu, lanjut Sambodo, dibutuhkan persepsi yang sama mengenai benda yang dapat disita jika terjadi pelanggaran oleh pesepeda.

Terlepas dari kajian yang sedang berjalan, Sambodo mengatakan mulai esok Rabu (2/6), rencananya sejumlah anggota Polri akan ditempatkan di sepanjang ruas jalan Sudirman Thamrin guna menertibkan pesepeda yang melanggar.

Sebelumnya, pengendara kendaraan bermotor mengeluhkan kelakuan para pesepeda, terutama rombongan road bike, yang melaju di luar jalur sepeda Jalan Sudirman-Thamrin. (ito)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:06
01:46
08:21
03:43
06:21
13:18
Viral