AS, Inggris, Kanada berlakukan sanksi terhadap pejabat Myanmar.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/REUTERS/Stringer/RWA/sa

AS, Inggris dan Kanada Beri Sanksi Pejabat Myanmar

Selasa, 1 Februari 2022 - 16:36 WIB

Namun, Donowitz berpendapat langkah-langkah itu gagal menargetkan pendapatan dari gas alam Myanmar, yang merupakan sumber mata uang asing terbesar bagi junta.

Militer Myanmar telah menahan Suu Kyi dan anggota partai NLD sejak kudeta 1 Februari 2021. Militer beralasan kudeta dilakukan karena ada kecurangan dalam pemilu November 2020, yang dimenangkan telak oleh NLD. Sementara, komisi pemilu mengatakan pemungutan suara telah mencerminkan keinginan rakyat Myanmar. (ant/prs)


Sumber: Reuters

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
02:06
03:27
02:55
04:42
04:28
Viral