Putri Ariani.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Sempat Punya Mata Normal, Putri Ariani Kini Ikhlas Berdamai dengan Masa Lalu: Ada Kesalahan Rumah Sakit, Dulu Paru-Paruku…

Kamis, 15 Juni 2023 - 05:30 WIB

“Sebenarnya waktu lahir itu kan 6 bulan ya, bisa harusnya. Katanya tuh harusnya bisa karena matanya tuh normal,” pungkas Putri Ariani.

Namun, gadis kelahiran 2005 itu menambahkan bahwa dirinya lahir secara prematur. Hal ini menyebabkan dirinya mengalami Retinopathy Prematurity.

“Tapi kena Retinopathy Prematurity karena Putri waktu itu lahir prematur dan memang organ-organ itu belum terbentuk dengan sempurna,” jelas Putri Ariani.

Putri Ariani (sumber: dok ist)

Dikutip dari laman resmi Kemkes, Retinopathy Prematurity merupakan kondisi munculnya perkembangan abnormal dari pembuluh darah retina yang umumnya terjadi pada bayi prematur.

Selain berimbas pada mata, kondisi tersebut juga mempengaruhi paru-parunya.

Putri mengatakan bahwa ia lahir dalam keadaan paru-paru bolong.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:04
01:52
00:44
03:48
01:02
01:32
Viral