Pelindo rancang Pelabuhan Benoa bisa tampung lima kapal pesiar 2025.
Sumber :
  • Antara

Pelindo Rancang Pelabuhan Benoa Bisa Tampung Lima Kapal Pesiar 2025

Senin, 30 Oktober 2023 - 15:59 WIB

Dengan kapasitas dapat menampung lima kapal pesiar sekaligus dalam satu hari, diperkirakan ada sekitar 12.500 orang penumpang mancanegara yang tiba dengan estimasi rata-rata per kapal pesiar membawa 2.500 orang penumpang.

Untuk itu, pihaknya juga sudah menyiapkan skema paralel serta memanfaatkan aplikasi berbasis digital yang memudahkan proses embarkasi dan debarkasi.

Sebelumnya, dermaga timur memiliki panjang 350 meter dan sudah diperpanjang 150 meter sehingga total mencapai lebih dari 500 meter.

Saat ini, proyek BMTH yang sedang dikebut yakni dua pengerukan alur dan kolam yang hingga pertengahan Oktober 2023 sudah hampir 60 persen.

Total biaya yang dikucurkan untuk proyek itu yakni Rp1,2 triliun yang bersumber dari Penyertaan Modal Negara (PMN) untuk infrastruktur di laut dan pengerjaan infrastruktur di darat menelan anggaran mencapai Rp2,2 triliun dari kantong Pelindo.

Selain itu, pihaknya juga menargetkan penyelesaian jalur khusus penumpang turun dari kapal pesiar atau gangway permanen rampung pada 2024.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
07:05
07:53
01:23
05:26
13:30
02:11
Viral