Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa Saat di Kampung Renteng, Desa Sumberwuluh, Minggu (5/12/2021).
Sumber :
  • Antara

Gubernur Jatim Prediksi Tanggap Darurat Hingga 6 Bulan Ke Depan

Minggu, 5 Desember 2021 - 23:13 WIB

"Kami akan berkoordinasi dengan perhutani jika memang harus direlokasi hunian penduduk yang ada terdampak," katanya.

Sementara berdasarkan data sementara dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, tercatat ada 2.970 rumah dan 13 fasilitas yang terdampak awan panas guguran Gunung Semeru.

"Hingga hari ini pukul 17.00 WIB untuk kerusakan rumah tercatat sebanyak 2.970 rumah dan 13 fasilitas umum berupa jembatan, sarana pendidikan, dan tempat ibadah juga mengalami kerusakan," kata Kepala Bidang Kesiapsiagaan dan Logistik BPBD Lumajang Wawan Hadi Siswoyo di Lumajang, Minggu malam.(put)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
08:21
03:43
06:21
13:18
01:24
01:09
Viral