Diduga Terima Setoran Uang Korpsi, Bupati Sidoarjo Ahmad Mudhlor Diperiksa KPK.
Sumber :
  • tim tvOne - Haris

Diduga Terima Setoran Uang Korupsi, Bupati Sidoarjo Ahmad Mudhlor Diperiksa KPK

Jumat, 16 Februari 2024 - 11:30 WIB

Selain Ahmad, penyidik juga memanggil saksi lainnya. Mereka, Surendro Nurbawono    (ASN Pemda Sidoarjo), Imam Purwanto dan Robbin Alan Nuhgoho (Swasta).

Penyidik KPK melakukan pemanggilan pemeriksaan terhadap Bupati dan Sidoarjo, Ahmad Muhdlor, Jumat (16/2/2024). 

Ahmad Muhdlor akan diperiksa terkait dugaan pemotongan dan penerimaan uang di lingkungan BPPD Pemkab Sidoarjo.

"KPK menunggu komitmen dari Bupati Sidoarjo tersebut untuk dapat hadir sebagaimana surat yang sudah dikirimkan kepada tim penyidik KPK," kata Plt jubir KPK Ali Fikri di gedung ACLC KPK, Kamis (15/2/2024).

Ali berharap Ahmad hadir memenuhi pemanggil tersebut. Pemanggilan diperlukan agar membuat perkara ini menjadi lebih jelas.

"Kami panggil kapasitasnya sebagai saksi untuk satu orang tersangka yang sudah diumumkan," katanya.

Dalam kasus ini, penyidik KPK telah rampung melakukan penggeledahan di pendopo Delta Wibawa dan kantor BPPD Sidoarjo, Jawa Timur. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:47
01:09
02:36
08:02
07:01
09:14
Viral