CCTV perlihatkan empat orang diduga bunuh diri dari lantai 22 Apartemen Teluk Intan.
Sumber :
  • Istimewa

Satu Keluarga Diduga Bunuh Diri Terjun dari Rooftop Apartemen Teluk Intan, Tangan Saling Terikat

Minggu, 10 Maret 2024 - 11:34 WIB

Keempatnya masuk ke lobi dan langsung menuju lift. Ketika sampai di lift, AE terpantau mencium kening istrinya, yakni AIL yang mengumpulkan semua HP ke dalam tasnya.

Setelah keluar dari lift, mereka menaiki tangga darurat dan sampai di rooftop. Lalu mereka meloncat dari atas lantai 22.

EA, AIL, JL dan JWA ditemukan tewas oleh petugas keamanan yang berjaga di lobi apartemen.

Petugas itu mendengar ada suara dentuman keras dan langsung menghampiri asal suara berada.

Dia terkejut melihat empat jasad yang terlentang dan tangan saling terikat. Dia pun segera melaporkannya ke polisi.

"Dari gerak-gerik kami menyimpulkan ini bunuh diri yang sudah dipersiapkan bersama," kata Agus, Sabtu (9/3/2024).

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
17:10
08:36
00:57
01:37
01:20
07:15
Viral