Demi Padamkan Api di Gudang Amunisi, PJ Gubernur Jabar Pinjam 3 Mobil Damkar DKI.
Sumber :
  • istimewa - Antara

Situasi Terkini Insiden Ledakan Gudang Amunisi, Puluhan Ambulans Siaga di Lokasi

Minggu, 31 Maret 2024 - 02:51 WIB

Dari 15 gudang yang terbakar, salah satunya gudang nomor 6 yang menyimpan amunisi kedaluwarsa.

“Gudang munisi nomor 6 itu berisi munisi-munisi yang sudah kedaluwarsa dan (hasil) pengembalian dari berbagai satuan yang dilayani oleh Kodam Jaya di seluruh wilayah Jakarta ini,” kata Mohamad Hasan.

Bahkan katanya, ada sekitar 160.000 amunisi dan bahan peledak kedaluwarsa yang tersimpan dalam gudang nomor 6 itu. (ant/aag)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
09:25
02:55
01:16
04:03
01:20
01:19
Viral