Ilustrasi Bukber.
Sumber :
  • Freepik

Bukber Jadi Ajang Pamer Bukan Silaturahmi, Begini Hukumnya dalam Islam

Kamis, 4 April 2024 - 05:30 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Buka puasa bersama (bukber) menjadi salah satu tradisi atau tren yang kerap dilakukan di bulan suci Ramadhan.

Bukber biasanya dijadikan sebagai ajang silaturahmi dengan rekan kerja, teman lama atau mome berkumpul bersama keluarga.

Tak jarang bukber menjadi agenda wajin yanh dilakukan baik umat muslim ataupun npn muslim untuk berkumpul bersama saat waktu berbuka puasa.

Bukber seharusnya menjadi tradisi yang baik karena dianggap sebagai ajang silaturahmi.

Namun belakangan ini beredar sebuah momen bukber yang dijadikan ajang pamer kekayaan atau pencapaian.

Hal tersebut menjadi sorotan karena apa yang dilakukan keluar dari maksud diadakannya bukber.

Sebuah momen bukber yang beredar menunjukkan orang-orang yang pamer kekayaan, mulai dari ponsel yang digunakan hingga kendaraan yang dibawa.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:03
00:58
07:10
03:08
07:10
01:19
Viral