Sumber :
- istimewa
Pengakuan Mengejutkan Pemilik Daycare Meita yang Aniaya 2 Balita, Singung Tingkah Laku Korban
Baru-baru ini mencuat pengakuan pemilik daycare Wensen School, sekaligus influencer parenting, Meita Irianty aniaya dua (2) balita di Depok.
Minggu, 4 Agustus 2024 - 04:03 WIB
Tetapi berdasarkan keterangan saksi, bahwa terdapat 10 anak yang dititipkan di daycare tersebut. Polisi saat ini sedang mencari identitas dari 10 anak itu.
Kata dia lagi, polisi mencari orangtua dari anak-anak yang dititipkan di daycare itu.
"Apakah pernah mengalami tindak kekerasan atau mungkin ada tanda-tanda yang dimunculkan dari anak-anak tersebut kepada orang tuanya bahwa ada tanda kekerasan yang pernah dialami oleh anak-anak tersebut," bebernya. (aag)