Persib Bandung meraih poin penuh dari PSIS Semarang.
Sumber :
  • Persib

Persib Bandung vs RANS Nusantara FC: Waktunya Persib Manfaatkan Momen 

Jumat, 1 Maret 2024 - 14:32 WIB

Evandro Brandao sebagai ujung tombak dengan dibantu Tavinho dari sektor sayap tetap harus diawasi oleh bek Persib. Selain itu ada Kushedya Hari Yudo yang bisa mengancam dan juga mantan pemain Persib Erwin Ramdani perlu diwaspadai karena punya motivasi untuk membuktikan diri.

Menarik dinanti bagaimana hasil akhir dari partai ini. Apakah Persib bisa melanjutkan tren positif, atau RANS bisa keluar dari situasi sulit dan bangkit pasca mengganti pelatih kepalanya.

Dari sejarah pertemuan, sejak RANS dibentuk dan promoso ke Liga 1, kedua kesebelasan baru bertemu tiga kali. Dari tiga pertandingan tersebut, Persib masih perkasa dan selau meraih kemenangan.

Rekor pertemuan terakhir Persib Bandung vs RANS Nusantara:

1. Liga 1 2022/2023 (Pekan 8 - 4 September 2022) - Persib vs RANS 2-1
2. Liga 1 2022/2023 (Pekan 25 - 19 Februari 2023) - RANS vs Persib 1-3
3. Liga 1 2023/2024 (Pekan 10 - 26 Agustus 2023) - Persib vs RANS 2-1

Berita Terkait :
1 2 3
4
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:38
03:09
10:13
04:52
03:06
01:24
Viral