Sumber :
- tvOnenews.com/Ilham Giovani Pratama
Permintaan Khusus Bos Semen Padang ke PSSI usai Kabau Sirah Taklukkan Persija dan Kian Dekat Keluar Zona Degradasi Liga 1
Bos Semen Padang, Andre Rosiade meminta PSSI untuk mengawal dan mengawasi sisa pertandingan di Liga 1, khususnya laga-laga para tim di zona degradasi.
Senin, 28 April 2025 - 08:12 WIB
"Coba kalau Semeng Padang, kena kartu, jadi kami dihabisi dengan akumulasi kartu kuning. Sehingga banyak pemain kami yang tidak bisa main. Itu penyebabnya kami protes kemarin," tutupnya.
(igp/sub)