Jelang Tottenham vs AC Milan, apa kata Antonio Conte (kiri) dan Stefano Pioli?.
Sumber :
  • Kolase/Tvonenews.com/UEFA

Jelang Tottenham Vs AC Milan, Apa Kata Antonio Conte dan Stefano Pioli?

Rabu, 8 Maret 2023 - 14:41 WIB

Berkaca dari berbagai statistik di atas, bagaimana respons Conte dan Pioli? Berikut ini ulasannya. 

Respons Antonio Conte

Conte menyadari timnya bakal menjalani tugas berat karena harus membalikkan agregat. Namun, eks pelatih Juventus itu menyadari ada senjata rahasia yang dimiliki Spurs untuk menang. 

Faktor penentu itu adalah kehadiran suporter di stadion. Harry Kane dan kawan-kawan bisa menjadi semakin termotivasi untuk meraih kemenangan. 

“Sering kali para suporter kami menjadi pembeda. Mereka bisa memberikan dorongan bagi kami untuk melewati masa-masa sulit," ujar Conte dikutip BBC

Stefano Pioli Optimistis AC Milan Menang

Pioli menegaskan AC Milan tidak gentar menghadapi Tottenham yang bakal didukung puluhan ribu suporternya. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
02:06
03:27
02:55
04:42
04:28
Viral