Sumber :
- ANTARA
Hansi Flick Akui Barcelona Butuh Pemain Baru di Lini Belakang
Barisan pertahanan memang menjadi masalah Barcelona musim ini. Karena klub sudah kebobolan 20 kali dari 18 laga di La Liga musim ini. Catatan ini menjadi yang terburuk dari anggota tujuh besar di klasemen sementara.
Sabtu, 3 Januari 2026 - 06:45 WIB
Laga derby Catalan sendiri akan digelar pada Sabtu (3/1/2025). Duel ini mempertemukan dua tim La Liga yang sedang dalam performa terbaik. Barca saat ini sedang memuncaki klasemen, sedangkan Espanyol juga tengah dalam tren yang bagus dengan lima kemenangan beruntun dan ada di peringkat kelima.