Zinedine Zidane (kiri) dan bomber Timnas Prancis, Kylian Mbappe..
Sumber :
  • Kolase/Ist/Net

Kenapa Kylian Mbappe dan Real Madrid Marah Zidane Dihina Presiden FFF? Ternyata Ini Alasannya

Selasa, 10 Januari 2023 - 19:03 WIB

"Zidane pantas mendapatkan kekaguman kami. Dia harus diperlakukan dengan hormat,” lanjutnya.

Zinedine Zidane memiliki banyak jasa bagi Timnas Prancis. Sejak menjalani debut pada 17 Agustus 1994, Zidane menorehkan 31 gol dan dan 30 assist dari 108 caps di berbagai ajang. 

Zidane juga turut mengantarkan Prancis mencapai kejayaan. Sebut saja ketika Prancis menjuarai Piala Dunia 1998 dan Piala Eropa 2000.

Selain di level tim nasional, Zidane juga bersinar bersama klub. Dia tercatat meraih berbagai gelar bergengsi bersama Juventus dan Real Madrid. 

Bahkan, Zidane tiga kali menjadi pemain terbaik FIFA dan sekali merengkuh titel Ballon d'Or. Rentetan prestasi yang diraih Zidane tak ayal membuatnya dicintai publik Prancis.

Sumber: The Athletic

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:09
01:34
02:48
03:43
01:20
04:40
Viral