Sumber :
- antara
Barcelona Kembali ke Jalur Kemenangan Secara Dramatis Kalahkan Elche
Barcelona kembali ke jalur kemenangan secara dramatis setelah bersusah payah mengalahkan Elche dengan skor 3-2 dalam pertandingan pekan ke-18 di Stadion Camp Nou
Minggu, 19 Desember 2021 - 05:17 WIB
Kedua tim berusaha mencari gol lagi namun hingga waktu normal berlalu dan enam menit injury time berakhir skor 3-2 bagi Barca tak berubah.