Timnas Indonesia lolos ke babak perempat final Piala Asia U-23.
Sumber :
  • AFC

Timnas Indonesia U-23 Jadi Negara Keenam yang Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Dua Tiket Tersisa!

Senin, 22 April 2024 - 13:03 WIB

Situasi berbeda terjadi di grup C karena belum ada satupun negara yang dipastikan lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024 karena persaingan yang sangat ketat antara keempat negara.

Walaupun Arab Saudi memiliki enam poin, namun di bawah mereka masih ada Thailand dan Irak yang menempel ketat dengan tiga poin.

Sedangkan Tajikistan yang belum mendapatkan poin masih bisa lolos dengan syarat harus menang besar atas Thailand pada laga malam ini.

Penentuan siapa negara yang akan lolos le perempat final dari grup C baru akan ditentukan pada malam ini yang akan mempertemukan Thailand vs Tajikistan dan Arab Saudi vs Irak.

Dua tim yang sudah memastikan lolos perempat final juga terjadi di grup D, yakni Uzbekistan dan Vietnam. Mereka mampu menyegel enam poin hasil dari dua kemenangan.

Di lain sisi, Malaysia dan Kuwait dipastikan harus mengemas koper pasca dipulangkan karena tak dapat meraih kemenangan satu pun di grup D Piala Asia U-23 2024.

Enam negara yang sudah dipastikan lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024 berdampak menyisakan hanya ada dua tiket saja.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:45
06:24
02:32
03:00
05:18
00:58
Viral