Berkah Usai Dirugikan Qatar, Buat Timnas Indonesia Tampil Menggila dan Cetak Rekor di Piala Asia U-23.
Sumber :
  • AFC

Berkah Dikalahkan Qatar, Buat Timnas Indonesia Tampil Menggila dan Cetak Rekor di Piala Asia U-23

Senin, 22 April 2024 - 15:39 WIB

tvOnenews.com - Berbekal nasib apes di partai pembuka kontra Qatar, membuat penggawa Timnas Indonesia tampil impresif hingga sukses pecah rekor di Piala Asia U-23 2024.

Timnas Indonesia baru saja ciptakan sejarah dengan lolos perempat final Piala Asia U-23 2024 untuk kali pertama usai kalahkan Yordania di matchday terakhir penyisihan Grup A.

Bertanding di Abdullah bin Khalifa Stadium, hari Minggu (21/04/24) lalu, Timnas Indonesia berhasil menang telak 4-1 atas Yordania.

Masing-masing gol skuat Garuda Muda di pertandingan ini dicetak oleh brace Marselino Ferdinan menit 23' dan 70', Witan Sulaeman (40') serta Komang Teguh (86').

Sedangkan gol tunggal Yordania tercipta lewat blunder Justin Hubner pada menit 79'.

Pasca laga, pelatih Shin Tae-yong ungkapkan kebahagiaannya usai berhasil membawa Timnas Indonesia pecahkan rekor.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:06
01:46
08:21
03:43
06:21
13:18
Viral