Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23.
Sumber :
  • PSSI

Termasuk Marselino Ferdinan, Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Tampil Buruk Saat Dikalahkan Irak U-23

Jumat, 3 Mei 2024 - 02:57 WIB

tvOnenews.com - Beberapa pemain Timnas Indonesia U-23 mendapat kritik pedas dari netizen usai penampilan buruknya di pertandingan perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 menghadapi Irak U-23.

Timnas Indonesia U-23 menelan kekalahan 1-2 dari Irak pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, kamis (2/5/2024) malam WIB.

Gol Timnas Indonesia U-23 dicetak Ivar Jenner pada menit ke-18 lewat tendangan jarak jauh. Irak U-23 mampu membalas lewat gol yang dihasilkan Zaid Tahseen (27') dan Ali Jasim (96').

Kekalahan ini membuat Garuda Muda harus menjalani laga playoff untuk mendapatkan satu tiket terakhir menuju Olimpiade Paris 2023. Sementara Irak akan mendampingi Jepang dan Uzbekistan yang sudah lebih dulu lolos.

Tim asuhan Shin Tae-yong ini dijadwalkan bertemu wakil Afrika, Guinea pada pertandingan playoff yang digelar di Institut national du football de Clairefontaine, Prancis, 9 Mei 2024.

Pada pertandingan melawan Irak, beberapa pemain Timnas Indonesia U-23 dinilai tampil sangat buruk oleh netizen. Setidaknya ada tiga pemain yang mendapat kritik keras dari netizen.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:15
01:58
06:38
01:04
05:15
09:25
Viral