Bagaimana Antisipasi Kejahatan Hipnotis?

Senin, 5 Juni 2023 - 13:08 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Aksi hipnotis di jalanan kembali marak terjadi bahkan terang-terangan mengincar pedagang kecil di pinggir jalan.

Lalu bagaimana kita bisa mengantisipasi aksi hipnotis yang digunakan untuk kejahatan, dan apa ke upaya hipnotis bisa dideteksi sebelumnya?

Hypnotherapist Dewi P. Faeni mengatakan bahwa hal yang dilakukan kebanyakan orang bahkan di kasus pemilik warung yang kehilangan jutaan rupiah tersebut merupakan operational silent program atau gendam. Gendam merupakan hal yang berbeda dengan hipnotis

Cara mengantisipasi gendam menurut Dewi, pertama jangan biarkan pelaku masuk ke ranah pribadi.

Kedua, jangan terlalu memberikan respon kepada orang asing. Selalu berkedip dan juga tidak menatap mata pelaku agar tidak masuk ke gelombang otak pelaku.(awy)
 

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:49
01:41
01:47
06:30
01:40
02:00
Viral