Membaca Pesan Blusukan Setiap Kandidat Capres oleh Pakar Mikro Ekspresi

Kamis, 29 September 2022 - 09:31 WIB

Jakarta - Menjelang Pilpres 2024, mendadak banyak pejabat blusukan ke beberapa daerah. Kebiasaan ini menjadi tren karena dianggap bisa menarik simpati rakyat. 

Namun ternyata, terdapat pergeseran karakter pemimpin yang diinginkan oleh pemilih muda dibandingkan dengan dua Pemilu sebelumnya. Karakter pemimpin mendatang yang diinginkan pemilih muda adalah yang berintegritas, tidak korupsi dan lain sebagainya. 

Maka dari itu, bukan pada konsen merakyat atau tidak merakyatnya. Jadi seberapa relevan kegiatan blusukan ini digunakan sebagai metode untuk Pilpres 2024 mendatang? Apa pesan yang bisa didapat dari kegiatan ini? Berikut selengkapnya. (ayu)  

 

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:02
00:54
07:24
07:59
06:48
02:28
Viral