Tim SAR saat berupaya mencari nelayan bernama Tonih yang hilang di Sungai Citarum Bekasi..
Sumber :
  • Dokumentasi Kantor SAR Jakarta

Lagi Mandi, Tonih Terpeleset ke Sungai Citarum Bekasi, Sudah 2 Hari Hilang

Minggu, 21 April 2024 - 12:38 WIB

Tim pertama, kata Rizky, melakukan pencarian dengan menyisir aliran Sungai Citarum menggunakan perahu karet hingga radius 2 KM dari lokasi kejadian. 

Selanjutnya tim kedua, ucap Rizky, melakukan pencarian melalui jalur darat, dengan menyisir bantaran Sungai Citarum hingga radius 2 KM dari lokasi kejadian.

“Tim ketiga rencana akan melakukan penyelaman di area yang dicurigai adanya korban,” lanjutnya.

Rizky menegaskan, akan memaksimalkan pencarian dengan mengerahkan unsur SAR gabungan agar korban segera ditemukan.

“Pencarian melibatkan puluhan personil SAR gabungan yang terdiri dari Unit Siaga SAR Bekasi, BPBD Kabupaten Bekasi, Polsek Muara Gembong, Lantamal III Muara Gembong, Baznas Kabupaten Bekasi, Nelayan dan masyarakat,” tutupnya. (msl/dpi)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:35
06:40
02:00
05:21
02:44
09:37
Viral