Kampung Anti Penyakit Masyarakat.
Sumber :
  • Antara

Pemerintah Kota Ambon Masukkan Anggaran Penyakit AIDS TBC dan Malaria Pada RAPBD Kota Ambon

Jumat, 14 Oktober 2022 - 05:47 WIB

Agus menambahkan, seluruh program penanggulangan diharapkan berjalan secara optimal dan tentunya penanggulangannya akan mencapai tujuan yang diharapkan yaitu 2030 tidak ada lagi kasus baru AIDS, TBC dan Malaria

“Saya berharap semua pemangku kepentingan dapat bekerja sama menambah pemahaman yang baik terkait dengan petunjuk teknis integrasi ATM untuk tujuan perencanaan ATM di APBD Kota Ambon Tahun 2023 dan tahun selanjutnya,” ujar Sekkot.(ant/ppk)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:21
02:44
09:37
02:52
04:28
07:37
Viral