Karo Hukum Provinsi, Darwis Pua Keluar dari Gedung Kejaksaan Tinggi Maluku Utara, Senin (30/1/2023).
Sumber :
  • Ikbal Hamzah

Dugaan Korupsi TPP Nakes RSCB, Karo Hukum Pemprov Malut di Periksa Kejati

Senin, 30 Januari 2023 - 16:29 WIB

Ternate, Maluku Utara – Dugaan Korupsi Pemotongan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) tenaga Kesehatan (Nakes), Kepala Biro Hukum Provinsi, Darwis Pua, memenuhi panggilan Tim penyidik Bidang Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku Utara. Kedatangan Darwis digedung adhyaksa tersebut untuk diminta keterangan dugaan Korupsi (TPP) di Rumah Sakit Umum Daerah Chasan Boesoerie (RSUD-CB) Ternate.

 

"Saya datang memberikan keterangan mengenai SK Gubernur soal TTP yang belum dibayar itu," akui Darwis kepada wartawan, Senin (30/1/2023).

 

Darwis tiba di Kantor Kejati Maluku Utara, menggunakan seragam Dinas, Pukul 09.55 WIT, langsung naik ke ruangan Bidang Pidsus dan keluar pada pukul 11.10 WIT.


Terkait dengan TPP 15 bulan, Darwis membantah TPP yang belum dibayar itu hanya 12 bulan, bukan 15 bulan seperti informasi yang beredar.

 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
12:33
02:09
08:03
01:19
03:36
08:48
Viral