Kendaraan yang tengah melakukan pengisian listrik di SPKLU PLN Kendari, Senin (17/1).
Sumber :
  • erdika mukdir

Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) Resmi Beroperasi di Kendari

Senin, 17 Januari 2022 - 19:29 WIB

 

"Ditargetkan di Indonesia pada tahun 2030 akan ada 2 juta mobil listrik, 13 juta unit motor listrik, dan 30 ribu SPKLU di Seluruh Indonesia," tambahnya.

 

Sementara itu, Gubernur Sultra, Ali Mazi yang turut hadir dalam peresmian tersebut mengucapkan terimakasih atas dukungan PLN selama ini. Provinsi Sultra sendiri merupakan salah satu penghasil sumber daya alam nikel terbesar di Indonesia, yang mana nikel menjadi bahan baku pembuatan baterai untuk kendaraan listrik.

 

"Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 55 tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai, maka kita harus dukung penggunaan kendaraan listrik. Selain ramah lingkungan, kita juga membantu ketahanan energi nasional dengan pengurangan impor BBM," tegasnya.

 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:15
01:19
06:20
02:53
02:49
02:12
Viral