Peternak sedang menyortir telur di Desa Kadireso, Kecamatan Teras, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (2/12/2021).
Sumber :
  • Tim tvOne - Agus Saptono

Permintaan Telur Sepi dan Harga Turun, Peternak Boyolali Menjerit

Kamis, 2 Desember 2021 - 08:26 WIB

Selain sepinya permintaan telur, para peternak berharap agar pemerintah memperhatikan soal mahalnya harga jagung saat ini, karena kenaikan harga jagung untuk pakan sangat memberatkan biaya produksi.

Harga jagung untuk pakan saat ini mulai merangkak naik menjadi Rp7000 perkilonya, sementara biasanya harga normal jagung berada pada kisaran Rp.6000 perkilonya.(Agus Saptono/Buz).

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:22
02:06
01:38
02:44
02:07
01:01
Viral