Astaga! Ternyata Alami Toxic Person Dampaknya Terlalu Bahaya, Bisa Lari ke Jantung, Berikut Penyebab Utamanya.
Sumber :
  • Istimewa

Astaga! Ternyata Alami Toxic Person Dampaknya Terlalu Bahaya, Bisa Lari ke Jantung, Berikut Penyebab Utamanya

Jumat, 18 Agustus 2023 - 11:04 WIB

"Dan bisa juga ada proses di masa lalu di mana masa perkembangan masa kanak awal mengalami disturbsi atau gangguan sehingga menyebabkan terbentuknya kepribadian yang toxic," ungkap dia.

Lebih lanjut dijelaskannya, disturbsi atau gangguan yang menyebabkan orang menjadi toxic itu di antaranya karena orang tua berpisah, proses caregiving masa kecilnya tidak ada kejelasan.

"Ada trauma masa kecil, penelantaran di masa kecil atau misalnya ada anak-anak yang tidak dididik atau diajarkan sama sekali tentang bagaimana cara dirinya meregulasi diri sendiri," pungkasnya.

Misalnya, ia contohkan, adalah anak manja yang tidak pernah diajarkan untuk sabar, menghormati orang lain. Masalah-masalah yang tumbuh pada masa kanak awal tersebut bisa menghambat perkembangan sosial.

"Di samping menghambat perkembangan psikologi padahal hal ini dibutuhkan seseorang sehingga dewasanya bisa menjadi seseorang yang emosinya stabil, bisa mempunyai batasan diri yang baik, punya empati terhadap orang lain, punya kemampuan meregulasi dirinya," kata Nova.

Berikutnya, dari berbagai sumber, ada 4 dampak orang yang sering alami toxic relationship. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
07:05
07:53
01:23
05:26
13:30
02:11
Viral