Ilustrasi pneumonia.
Sumber :
  • Antara Foto

Kasus Pneumonia Misterius Meningkat di china, Kemenkes Minta Jajaran Kesehatan Siaga

Rabu, 29 November 2023 - 11:15 WIB

Bahkan, KKP dan fasyan diminta untuk terus memonitor melalui Sistem Kewaspadaan Dini dan Respons (SKDR) melalui link https://skdr.surveilans.org atau nomor WhatsApp (WA) Public Health Emergency Operation Centre (PHEOC): 0877-7759-1097 atau email: poskoklb@yahoo.com dan ditembuskan serta Dinas Kesehatan Provinsi dan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota.

Kewaspadaan dini diharapkan agar Dinas Kesehatan (Dinkes) bisa segera menindaklanjuti laporan penemuan kasus yang dicurigai mycoplasma pneumoniae dan segera mengirimkan sample ke laboratorium rujukan Sentinel Influenza Like Illness (ILI) atau Severe Acute Respiratory Infection (SARI).

Sebagai informasi, belum diketahui secara pasti penyebab penyakit yang menyerang sistem pernapasan ini. Namun, berdasarkan laporan epidemiologi terjadi peningkatan kasus Mycoplasma pneumoniae sebesar 40 persen. Mycoplasma merupakan penyakit penyebab umum infeksi pernapasan sebelum COVID-19. (ant/mii)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:09
01:34
02:48
03:43
01:20
04:40
Viral