Kontes Pesona Bonsai Samin di Blora, Jawa Tengah, Senin (12/9/2022).
Sumber :
  • Tim tvOne - Agung Wibowo

Kontes Pesona Bonsai Samin di Blora, Hadirkan Ratusan Tanaman Bonsai

Senin, 12 September 2022 - 16:56 WIB

Sehingga dengan adanya tatap muka seperti ini, tambah Budi Riyanto, bisa melakukan sharing, bisa saling mengenal.

Kemudian, yang kedua mengambil dari unsur nilai seni. Karena bonsai itu, bisa dinikmati baik oleh pecinta dan yang tidak paham tentang bonsai secara khusus.

Berikutnya, yang ketiga adalah menjanjikan. Karena diakui atau tidak, kata-kata menjajikan adalah dalam kehidupan manusia.

“Karena apa, dengan bonsai ketika kita jajar seperti ini, berarti mempunyai nilai finansial. Sehingga bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah yang luar biasa,” ungkapnya.

Pihaknya berharap, dari kegiatan itu, nanti masyarakat Blora bisa menikmati.

“Syukur ada yang dijual, semoga pembelinya banyak, nilai jualnya bisa mencapai sesuai harapan, sehingga bisa merubah ekonomi kita,” harapnya.

Harapan lain disampaikan Budi Riyanto, bisa membantu meningkatkan ekonomi UMKM, khususnya masyarakat Blora, karena adanya pameran seperti itu mau tidak mau memicu para penjual baik kuliner maupun produk home industri, sehingga ada perputaran ekonomi. (Agw/Buz)

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:57
01:37
01:20
02:00
03:51
00:45
Viral