Jenis-jenis Shalat Malam, Meski Lelah Sebaiknya Lakukan: Keutamaannya Dahsyat.
Sumber :
  • istockphoto

Jenis-jenis Shalat Malam, Meski Lelah Sebaiknya Lakukan: Keutamaannya Dahsyat

Rabu, 13 Desember 2023 - 00:43 WIB

“Atau bahkan terbentang tapi tidak didahului dengan tidur,” jelas Ustaz Adi Hidayat.

Sementara untuk jumlah rakaat, shalat qiyamul lail dapat dilakukan sebanyak dua rakaat, empat rakaat atau semampu Anda. 

“Ya jadi ini yang dimaksudkan shalat yang Anda tunaikan shalat malam yang jenisnya dilakukan sebelum Anda tidur,” kata Ustaz Adi Hidayat. 

Tahajud


Jenis-jenis Shalat Malam, Meski Lelah Sebaiknya Lakukan: Keutamaannya Dahsyat (istockphoto)

Shalat malam yang kedua adalah tahajud.

Shalat tahajud umumnya dilakukan dua pertengahan malam sampai dengan ke akhirnya. 

“Biasanya dikerjakannya jarang jarang, ada yang dibawah tengah malam,” kata Ustaz Adi Hidayat.

Biasanya, rata rata kata Ustaz Adi Hidayat dilakukan diatas tengah malam lebih dari pukul 12.00 WIB dini hari.

“Setengah dua, setengah tiga, setengah empat mendekat kepada fajar,” kata Ustaz Adi Hidayat. 

“Nah aktivitas yang ditunaikan setelah tidur dulu, tidur berbaring dalam bahasa arab disebut dengan hajada,” lanjut Ustaz Adi Hidayat saat menjelaskan.

Kalau Anda berusaha untuk bangkit setelah anda berbaring terlebih dahulu kata Ustaz Adi Hidayat maka tambahkan ‘ta’ di depannya.

“Jika Anda serius ingin mengerjakannya, ditambah dengan Tasydid sebelum huruf akhirnya. Tasydid, syiddah dobel, semangatnya dua kalipat, ada perjuangan untuk bisa mewujudkan itu,” jelas Ustaz  Adi Hidayat.

Berubah kalimatnya dari hasaja dan tahajada.

Itulah yang akhirnya memunculkan kata tahajud.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:04
01:52
00:44
03:48
01:02
01:32
Viral