Ustaz Adi Hidayat Bilang Surat Ini Jaga Jasad Kita Nanti: Baca Setiap Malam Sebelum Tidur.
Sumber :
  • istockphoto

Ustaz Adi Hidayat Bilang Surat Ini Jaga Jasad Kita Nanti: Baca Setiap Malam Sebelum Tidur Ustaz Adi Hidayat Bilang Surat Ini Jaga Jasad Kita Nanti: Baca Setiap Malam Sebelum Tidur

Sabtu, 20 Januari 2024 - 22:18 WIB

La yukallifullahu nafsan illa wusaha, laha ma kasabat wa alaiha maktasabat, rabbana la tu'akhizna in nasina au akhta'na, rabbana wa la tahmil alaina isran kama hamaltahu alal-lazina min qablina, rabbana wa la tuhammilna ma la taqata lana bih(i), wafu anna, wagfir lana, warhamna, anta maulana fansurna alal qaumil-kafirin

Artinya: Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Dia mendapat (pahala) dari (kebajikan) yang dikerjakannya dan dia mendapat (siksa) dari (kejahatan) yang diperbuatnya. (Mereka berdoa), "Ya Tuhan kami, janganlah Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami melakukan kesalahan. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebani kami dengan beban yang berat sebagaimana Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang tidak sanggup kami memikulnya. Maafkanlah kami, ampunilah kami, dan rahmatilah kami. Engkaulah pelindung kami, maka tolonglah kami menghadapi orang-orang kafir."

Zikir Sebelum Tidur

Selain zikir istighfar, sebelum tidur Anda juga dapat mengamalkan zikir berikut ini.

لَا إِلَهَ إِلَّا أَنْتَ سُبْحَانَكَ اللهم أَسْتَغْفِرُكَ لِذَنْبِيْ وَأَسْأَلُكَ رَحْمَتَكَ اللهم زِدْنِيْ عِلْمًا وَلَا تُزِغْ قَلْبِيْ بَعْدَ إِذْ هَدَيْتَنِيْ وَهَبْ لِيْ مِنْ لَدُنْكَ رَحْمَةً إِنَّكَ أَنْتَ الْوَهَّابِ

Lâ ilâha illa Anta subhânaka Allâhumma astaghfiruka lidzanbika wa as`aluka rahmataka. Allâhumma zidnî ‘ilman wa lâ taza’ qalbî ba’da idz hadaitani wa hab lî min ladunka rahmatan innaka anta al-wahhâb.

Artinya: “Tiada tuhan selain Engkau Maha Suci Engkau ya Allah, aku meminta ampun atas dosa-dosaku, dan aku meminta rahmat-Mu. Ya Allah, tambahkan ilmu bagiku, jangan selewengkan hatiku sesudah Engkau memberinya hidayah, dan anugerahi aku rahmat dari sisi-Mu, sesungguhnya Engkau Maha Memberi Anugerah.”

Itulah penjelasan mengenai amalan-amalan yang sebaiknya dilakukan sebelum tidur.

Disarankan bertanya langsung kepada ulama atau pendakwah atau ahli agama Islam agar mendapatkan pemahaman yang lebih dalam.

Wallahu’alam

(put)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:35
02:49
05:29
03:51
01:54
05:56
Viral