Ustaz Adi Hidayat.
Sumber :
  • YouTube/AdiHidayatOfficial

Bolehkah Saat Sujud dalam Salat Diselingi Doa Bahasa Indonesia? Ustaz Adi Hidayat Ungkap Hal ini, Ternyata Katanya…

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:33 WIB

"Tapi umumnya, jumhur (ulama) sepakat boleh berdoa dalam sujud jika memang doa itu pernah ditunjukkan oleh Nabi lafadznya langsung, maka itu boleh dilafadzkan langsung," jelasnya.

"Ada banyak doa-doa yang pernah dibacakan Nabi dalam keadaan sujud, ada doa yang singkat hanya menyanjung Allah, ada doa yang singkat ditambah pujian, ada doa yang singkat pujian kemudian menyanjung Allah plus permohonan ampunan," imbuhnya.

Ustaz Adi menyarankan agar umat Islam mengikuti doa yang telah dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW jika situasi dan kebutuhannya sama.

Namun, jika doa yang diharapkan berbeda, maka boleh berdoa kepada Allah SWT dalam hati untuk meminta sesuatu yang sesuai dengan permasalahan atau keinginan. Misalnya, kebutuhan untuk lulus ujian sekolah, melamar pekerjaan, atau lain sebagainya.

"Maka yang seperti itu, sepakat para ulama, boleh berdoa kepada Allah dalam hati mintakan kepada Allah sekaligus tidak harus dilafadzkan, cukup di dalam hati mohonkan kepada Allah setelah doa-doa sunnah," tutupnya. (adk)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:09
01:34
02:48
03:43
01:20
04:40
Viral