Buya Yahya.
Sumber :
  • YouTube

Boleh atau Tidak Suami Istri Berhubungan Intim di Malam Takbir dan Hari Raya Idul Fitri? Buya Yahya Tegas Bilang Hukumnya…

Selasa, 9 April 2024 - 19:30 WIB

tvOnenews.com - Islam telah mengatur segala aspek kehidupan manusia dari hal yang terkecil sampai hal yang terbesar. Tak terkecuali perihal hubungan intim suami dan istri.

Hukum berhubungan intim saat malam takbir Idul Fitri perlu diketahui oleh pasangan suami dan istri. Hal ini berkaitan dengan peraturan Allah SWT agar tidak dilanggar dan tercatat sebagai dosa.

Lantas sebenarnya boleh atau tidak suami dan istri berhubungan intim di Hari Raya Idul Fitri?

Dalam ceramahnya, Buya Yahya memberikan penjelasannya terkait hal ini. Menurut sang pendakwah, berhubungan intim bagi pasutri di malam takbiran atau Idul Fitri adalah halal mubah.

Buya Yahya menegaskan, adapun terkait keyakinan ataupun pendapat yang mengatakan tidak boleh berhubungan suami istri pada saat Idul Fitri maupun Idul Adha adalah tidak benar.

"Ada keyakinan saya pernah mendengar kalau hari raya nggak boleh berhubungan suami istri, nggak ada hubungannya," kata Buya Yahya, dikutip dari YouTube Al Bahjah TV.

Buya Yahya menjelaskan, hari raya bukan hari terlarang untuk berhubungan intim. Menurutnya, semua orang boleh bersenang-senang saat hari raya tiba.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:15
01:19
06:20
02:53
02:49
02:12
Viral