Bacaan Al-Qur'an Surat Ibrahim Ayat 46-52 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya.
Sumber :
  • istockphoto

Bacaan Al-Qur'an Surat Ibrahim Ayat 46-52 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Kamis, 25 April 2024 - 19:57 WIB

Artinya: (yaitu) hari (ketika) bumi diganti dengan bumi yang lain dan (demikian pula) langit. Mereka (manusia) berkumpul (di Padang Mahsyar) menghadap Allah Yang Maha Esa lagi Maha Perkasa.

- QS Ibrahim Ayat 49

وَتَرَى الْمُجْرِمِيْنَ يَوْمَىِٕذٍ مُّقَرَّنِيْنَ فِى الْاَصْفَادِۚ

Bacaan Latin: Wa taral-mujrimīna yauma'iżim muqarranīna fil-aṣfād(i).

Artinya: Pada hari itu engkau akan melihat orang-orang yang berdosa diikat dengan belenggu.

- QS Ibrahim Ayat 50

سَرَابِيْلُهُمْ مِّنْ قَطِرَانٍ وَّتَغْشٰى وُجُوْهَهُمُ النَّارُۙ

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:04
01:52
00:44
03:48
01:02
01:32
Viral