Peselancar Indonesia Rio Waida beraksi menaklukkan ombak Pantai Plengkung (G-Land) di TN Alas Purwo, Banyuwangi..
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/rwa.

Surfing Diharapkan Jadi Unggulan Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Senin, 19 Juni 2023 - 20:33 WIB

Ketua Umum KOI Raja Sapta Oktohari menilai surfing menjadi salah satu cabang olahraga yang memiliki titik atau spot paling banyak di dunia, dan surfing adalah salah satu nomor yang dipertandingkan di tingkat Olimpiade.

"Spot di Indonesia banyak dan sangat bagus tapi infrastrukturnya masih kurang maka Ketum PSOI ini orang yang tepat menggerakkan untuk infrastruktur surfing ini. Dukungan kami maksimal karena ini adalah nomor Olimpiade dan kami percaya Indonesia akan meloloskan atlet surfing-nya ke Olimpiade Paris minimal dua," harap Okto. (ant/mir)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:19
01:51
03:35
06:40
02:00
05:21
Viral